Persamaan kuadrat terdiri dari dua akar-akarnya. Ada yang akarnya sama dan juga ada yang berbeda. Rumus umum dari persamaan kuadrat yang akarnya sama adalah
= x² + 2ax + a²......................................... (bentuk umum 1)
Akar-akar dari persamaan ini adalah (x + a) (x + a).
Contoh pertama
Sebagai contoh, carilah bentuk umum persamaan kuadrat dari akar-akar ini
a. (x + 2) (x +2)
Untuk menyelesaikannya, lihatlah kembali bentuk umum dan akar-akarnya.
Bentuk umum = x² + 2ax + a²
Akar-akarnya = (x + a) (x + a).
Soalnya adalah (x + 2)(x + 2), berarti a =2. Sekarang masukkan a ke persamaan umumnya :
= x² + 2ax + a²
= x² + 2.2.x + 2²
= x² + 4x + 4
Jadi, bentuk umum dari persamaan kuadrat ini adalah x2 + 4x + 4.
Contoh kedua
Sekarang kita coba yang angka dan tandanya berbeda..
(x - 3)(x+2)
= x.(x + 2) -3.(x +2)
= x² + 2x -3x - 6
= x² - x - 6
Jadi hasil kali antara (x-3) dan (x+2) adalah x² - x - 6
Contoh ketiga
(2x + 5)(x - 3)
= 2x.(x - 3) + 5.(x - 3)
= 2x² - 6x + 5x - 15
= 2x² - x - 15
Jadi hasil kali antara (2x + 5) dan (x-3) adalah x² - x - 6
Selamat mencoba..
= x² + 2ax + a²......................................... (bentuk umum 1)
Akar-akar dari persamaan ini adalah (x + a) (x + a).
Contoh pertama
Sebagai contoh, carilah bentuk umum persamaan kuadrat dari akar-akar ini
a. (x + 2) (x +2)
Untuk menyelesaikannya, lihatlah kembali bentuk umum dan akar-akarnya.
Bentuk umum = x² + 2ax + a²
Akar-akarnya = (x + a) (x + a).
Soalnya adalah (x + 2)(x + 2), berarti a =2. Sekarang masukkan a ke persamaan umumnya :
= x² + 2ax + a²
- ganti a dengan 2
= x² + 2.2.x + 2²
= x² + 4x + 4
Jadi, bentuk umum dari persamaan kuadrat ini adalah x2 + 4x + 4.
Contoh kedua
Sekarang kita coba yang angka dan tandanya berbeda..
(x - 3)(x+2)
= x.(x + 2) -3.(x +2)
- (x+2) langsung dimasukkan disetiap suku yang ada pada faktor pertama, yaitu (x - 3)
- Untuk kurung pertama, kalikan x dengan x, kemudian x dengan 2
- untuk kurung kedua, kalikan -3 dengan x, kemudian -3 dengan 2
= (x.x) + (x.2) + (-3.x) + (-3.2)
= x² + 2x -3x - 6
= x² - x - 6
Jadi hasil kali antara (x-3) dan (x+2) adalah x² - x - 6
Contoh ketiga
(2x + 5)(x - 3)
= 2x.(x - 3) + 5.(x - 3)
- (x - 3) langsung dimasukkan disetiap suku yang ada pada faktor pertama, yaitu (2x + 5)
- Untuk kurung pertama, kalikan 2x dengan x, kemudian 2x dengan -3
- untuk kurung kedua, kalikan 5 dengan x, kemudian 5 dengan -3
= (2x.x) + (2x.(-3)) + (5.x) + (5.(-3))
= 2x² - 6x + 5x - 15
= 2x² - x - 15
Jadi hasil kali antara (2x + 5) dan (x-3) adalah x² - x - 6
Selamat mencoba..
Baca juga :
Post a Comment for "Mengalikan akar-akar persamaan kuadrat"