Negara Ini Memakai Tiga Bahasa Berbeda

Kalau di Indonesia, kita memakai Bahasa Indonesia sebagai bahasa sehari-hari dan memang ada juga yang memakai Bahasa Inggris, tetapi masih terbatas di sekolah dan kantor.

Komunikasi antar sesama masyarakat masih sebagian besar memakai Bahasa Indonesia.


Kemudian, ketika sedang berkelana di dunia maya, saya melihat ada sesuatu yang menarik di salah satu negara di eropa.

Negara ini menggunakan tiga bahasa asing dalam pergaulan sehari-hari..
Wow...

Negara itu adalah Swiss.


Swiss memakai Bahasa Jerman, Italia dan Prancis untuk komunikasinya. Ini mungkin terjadi karena Swiss berbatasan dengan ketiga negara tersebut.

Coba deh tengok petanya di google..

Wah, keren dong bisa ngomong tiga bahasa negara yang berbeda..

Ini tentu sangat menguntungkan karena jika berkunjung ke Jerman, Prancis atau Italia sudah mengerti dengan bahasa mereka masing-masing.

Siapa yang mau tinggal di Swiss dan belajar tiga bahasa yang berbeda????

Saya pasti mau... :)

Swiss adalah salah satu negara yang sangat maju di dunia dan merupakan negara yang sangat aman, tata kotanya keren-keren..

source : pixabay(dot)com
Nah, tengok deh gambar diatas. Gambar diatas saya ambil dari pixabay. Keren banget kan kotanya, siapa juga yang tak ingin berkunjung ke negara ini..

Masih ada lagi nih..

source : pixabay(dot)com
Yang tak kalah menariknya, Swiss juga sangat terkenal dengan pemandangan alamnya yang aduhai dan membuai hati.

Hati langsung lumer dan meleleh ketika melihat sajian pemandangan yang indah itu..

Itupun baru melihatnya dari foto lho.. Bagaimana jika bisa langsung menikmatinya dengan mata kepala sendiri ya?

Dan bagi anda yang sudah mempunyai rencana ingin menjelajah kota-kota di negara ini, bisa disiapkan dananya, nabung dulu.

Selain berlibur di negara yang sangat indah ini, kita juga bisa sekalian menjajal kemampuan bahasa asing.

Jika anda sudah menguasai salah satu dari ketiga bahasa yang ada, silahkan praktekkan disana dan tentunya bakal mempermudah hidup disana.

Atau anda mendapatkan beasiswa belajar di sini..

Cakep banget..
Manfaatkan peluang ini untuk memperdalam kebudayaan dan bahasa yang digunakan disana.

Belajar bahasa asing di daerah aslinya sangatlah menyenangkan dan kita akan cepat paham, mengerti maksud apa yang disampaikan.

Jika dipraktekkan sehari-hari, bahasa asing akan cepat dikuasai dan tentunya sangat bermanfaat ke depannya.

Sumber : wikipedia

Baca juga :

3 comments for "Negara Ini Memakai Tiga Bahasa Berbeda"

  1. Indonesia lebih banyak bro, ada bahasa jawa, palembang, sunda, betawi, madura, dll. *smile

    ReplyDelete
  2. WOW artikel yang keren gan .... namun lebih bnyak indonesia gan ....

    ReplyDelete
  3. @yugo21 : betul gan.. hehehehe..
    @ibnu nova : makasi gan..

    ReplyDelete