Benda yang satu memang sangat banyak dipakai dalam kehidupan sehari-hari.
Atau mungkin anda sudah mempunyai tempat khusus untuk menyimpan koleksi tas kresek hasil berbelanja di pasar atau mini market?
Atau mungkin anda sudah mempunyai tempat khusus untuk menyimpan koleksi tas kresek hasil berbelanja di pasar atau mini market?
Keuntungannya apa?
Kresek memang luas sekali digunakan sebagai pembungkus barang belanjaan dan berikut adalah beberapa keuntungan menggunakan tas ini beserta hal uniknya.
1. Mudah diikat
Untuk mencegah barang jatuh dari dalamnya maka tas kresek sangatlah mudah untuk diikat. Putar-putar dan kencangkan..
Beres..
Tas Kresek |
Otomatis barang yang ada di dalamnya pun akan aman dan tidak hilang. Kecuali jika anda melupakan kresek itu sendiri di suatu tempat... :)
Jika membawa motor, tas ini bisa digantungkan ditempat yang sudah disediakan.
Mudah dibawa.
Makanya ibu-ibu atau kita sangat senang menggunakan tas kresek ini ketika berbelanja disuatu tempat yang agak jauh dari rumah. Karena bisa disangkutkan dengan mudah pada motor yang digunakan..
2. Lentur
Fisiknya yang lentur membuat kita bisa mengatur barang yang ada didalamnya lebih mudah. Tapi jangan terlalu dipaksakan nanti tasnya bisa robek.
Tapi ada tas yang kuat..
Bisa dilihat dari ketebalan kresek yang digunakan, semakin tebal maka kreseknya semakin kuat dan tahan lama.
Kalau tertekuk pun tidak akan rusak..
Inilah salah satu keuntungan menggunakan tas plastik, tidak mudah rusak walaupun banyak mengalami tekukan.
3. Gratis
Nah inilah yang paling unik. Kresek bisa dengan mudahnya diberikan oleh pedagang tanpa perlu diminta biaya tambahan lagi.
Tapi sekarang mulai banyak pusat perbelanjaan yang tidak menyediakan kresek untuk mengurangi penggunaannya.
Plastik adalah bahan yang bandel.
Ia sangat sulit diurai oleh tanah.
Karena itulah benda ini terus dikurangi pemakaiannya mengingat efek negatif yang diakibatkan kepada lingkungan.
Tas kain lebih digemari.
Tas kain tahan dalam waktu lama dan tidak sekali pakai langsung buang. Ini khusus untuk membawa belanjaan dalam jumlah banyak.
4. Penyimpanan mudah
Jika kebetulan anda mempunyai stok kresek yang banyak, maka bisa disimpan dengan rapi di suatu tempat dan tidak memerlukan banyak tempat.
Caranya gimana?
Lipatlah masing-masing kresek sehingga menjadi bentuk yang lebih kecil dan kemudian simpan untuk digunakan kembali ketika diperlukan.
melipat tas kresek |
Sebagai contohnya bisa dilihat cara melipatnya seperti gambar diatas. Anda bisa membuatnya lebih rapi dari gambar tersebut, hehehe..
Mulai mengurangi
Mulai mengurangi
Tapi ingat yang sobat, jangan menggunakan tas kresek terlalu berlebihan. Karena tas kresek sangat lama diurai oleh tanah dan bisa memerlukan waktu ratusan tahun.
Wow..
Ini tentu tidak baik bagi lingkungan kan?
Ada baiknya kita memakai tas kain ketika berbelanja dan tidak meminta kresek. Tas ini lebih tahan lama dan bisa dipakai dalam waktu yang lebih panjang.
Kitapun tidak perlu meminta plastik setiap kali berbelanja...
Baca juga :
iya, kantong kresek sudah menjadi kebutuhan seperti di Indonesia sendiri dimana kantong kresek selalu digunakan untuk belanja kebutuhan
ReplyDeleteenak dipakai soalnya mas..
Deletedan ditenteng juga mudah..
Gratis ini yang lebih menyenangkan. Saya juga menyimpan plastik kresek yang masih baik. Disimpan, untuk jaga-jaga jika diperlukan kembali. Yang penting kita harus bisa lebih berhemat, agar bisa mengurangi sampah plastik.
ReplyDeletemantap mas..
Deleteplastik yang bagus memang harus disimpan, kita pasti perlu nantinya
Terlalu banyak penggunaan tas kresek juga nggak bagus buat lingkungan. Ada baiknya kurangi penggunaan tas kresek
ReplyDeletebenar bli..
Deletesaya juga kalau belanja dikit tidak minta kresek.. masukin tas saja..
Saya seringnya minta mbaknya yang bawain kerumah. Aku mah gitu 🤣🤣🤣🤣🤣
Deletelayanannya mantap bli..
Deletedibawain euy.. :)
Tas kresek, emang nggak ada duanya. Praktis, gratis, dan manis. (Manis?)😦
ReplyDeleteTapi bener mas, saya setuju untuk mengurangi penggunaan tas kresek, demi kelangsungan bumi yang lebih baik. Kalau belanja di minimarket dan belanjaannya nggak terlalu banyak, saya lebih memilih taruh di tas aja.😊😊
mantap mbak..
Deletekalau belanjanya dalam jumlah kecil, memang sebaiknya tidak minta kresek..
masuk tas lebih aman..